

100% ORIGINAL


Dilema Minoritas di Indonesia
- Ketersediaan:
- Penulis: Dr. Ahmad Najib Burhani
- Penerbit: Gramedia Pustaka Utama (GPU)
- Model: 9786020638676
- MPN: 620222011
Rp148,000
Rp106,560
![]() | Pengiriman Ke DKI JAKARTA Ongkos Kirim Rp 0 Khusus member Grobprime (GRATIS TRIAL) | JOIN |
Deskripsi
DILEMA MINORITAS Indonesia Apakah konsep minoritas dan lemah ini selalu paralel? Kelompok mana saja yang masuk kategori minoritas? Buku ini menunjukkan bahwa dilema minoritas di Indonesia ironisnya justru berangkat dari penggunaan istilah itu sendiri. Minoritas adalah mereka yang secara objektif menempati posisi yang tak menguntungkan dalam masyarakat. Buku ini mengungkap beberapa persoalan sosial dan kebangsaan terkait isu-isu minoritas, di antaranya terkait kebijakan publik, perlindungan hukum, dan stigma sosial. Minoritas di sini bukanlah semata -statistik-. Minoritas bisa saja memiliki jumlah besar tetapi posisinya berada sebagai subordinat kelompok
Nasib minoritas di Indonesia itu kerap seperti -simalakama-; apapun pilihannya, acapkali dipandang salah. Bagi etnis Tionghoa, terlibat dalam politik merupakan dilema. Jika bergabung dengan kelompok oposisi, mereka dituduh subversif. Jika mendukung penguasa, mereka dicap oportunis. Jika menjauhi politik, mereka juga dianggap hanya mau cari untung sendiri dan tak mau berkorban untuk bangsa. Bagi minoritas agama di luar kelompok agama mainstream, istilah yang dipakai pemerintah menggambarkan posisi mereka. Dulu disebut -Aliran Sesat- dan kini dipanggil -Kelompok Bermasalah-. Mereka dikaji dan didata dengan tujuan dibina atau -dibawa ke jalan yang benar-. Proses -minoritisasi- dapat dilihat sebagai konsekuensi relasional dari kekuasaan yang diproduksi maupun direproduksi oleh teknokrasi developmentalisme. Mereka yang dibayangkan 'tertinggal', 'terkebelakang', diperlakukan sebagai subjek yang seolah tak memiliki sejarah, argumentasi dan agensi sosial.
Minoritas bukan sekadar sebuah konsep tentang realitas, tetapi juga sebuah kerangka pikir untuk sebuah sikap keberpihakan. Kelompok warga negara yang dari waktu ke waktu diperlakukan sebagai minoritas dan karenanya terdiskriminasi menuntut pembelaan atas nama kewargaan yang berkeadilan.
Jumlah Halaman : 320
Tanggal Terbit : 06 Apr 2020
ISBN : 9786020638676
Penerbit : GPU
Berat : 340 gr
Lebar : 15 cm
Panjang : 21 cm
Nasib minoritas di Indonesia itu kerap seperti -simalakama-; apapun pilihannya, acapkali dipandang salah. Bagi etnis Tionghoa, terlibat dalam politik merupakan dilema. Jika bergabung dengan kelompok oposisi, mereka dituduh subversif. Jika mendukung penguasa, mereka dicap oportunis. Jika menjauhi politik, mereka juga dianggap hanya mau cari untung sendiri dan tak mau berkorban untuk bangsa. Bagi minoritas agama di luar kelompok agama mainstream, istilah yang dipakai pemerintah menggambarkan posisi mereka. Dulu disebut -Aliran Sesat- dan kini dipanggil -Kelompok Bermasalah-. Mereka dikaji dan didata dengan tujuan dibina atau -dibawa ke jalan yang benar-. Proses -minoritisasi- dapat dilihat sebagai konsekuensi relasional dari kekuasaan yang diproduksi maupun direproduksi oleh teknokrasi developmentalisme. Mereka yang dibayangkan 'tertinggal', 'terkebelakang', diperlakukan sebagai subjek yang seolah tak memiliki sejarah, argumentasi dan agensi sosial.
Minoritas bukan sekadar sebuah konsep tentang realitas, tetapi juga sebuah kerangka pikir untuk sebuah sikap keberpihakan. Kelompok warga negara yang dari waktu ke waktu diperlakukan sebagai minoritas dan karenanya terdiskriminasi menuntut pembelaan atas nama kewargaan yang berkeadilan.
Jumlah Halaman : 320
Tanggal Terbit : 06 Apr 2020
ISBN : 9786020638676
Penerbit : GPU
Berat : 340 gr
Lebar : 15 cm
Panjang : 21 cm
Ulasan
Tags: Dr. Ahmad ajib Burhani,
GPU,
20200406,
GPU3025,
25,
GM10,
Gedebuk40,
Gedebuk40,
BK10,
GramediaGBK
Sering Dibeli Juga
- SERIAL PAHLAWAN NUSANTARA #1- Blurb: Jakarta.Ibu kota dengan berjuta-juta penduduk. Kota metropolitan dengan hiruk-pikuk aktivitas manusia dan ..
Rp66,750 Rp89,000
8 review(s)
"Tentang gadis desa yang mengecewakan banyak pemuda kampung karena kawin dengan ekspatriat tambang; tentang suami yang menghilang karena terjerat kasu..
Rp36,000 Rp50,000
8 review(s)
Bapak adalah lelaki Jawa yang perfeksionis. Sifat Bapak ini terlihat jelas saat menyelidiki bibit-bebet-bobot calon menantu yang akan menikahi tiga an..
Rp71,136 Rp98,800
20 review(s)
Ellina Riri berharap bisa mengubah masa lalu. Ada hal-hal yang ingin ia ubah sehingga akan lebih baik di masa sekarang. Siapa sangka, keinginannya itu..
Rp40,320 Rp56,000
4 review(s)
Some people stay in your heart, but not in your life. Setelah bertahun-tahun tidak bertemu, Kalila dan Jati kembali dipertemukan di pesta tahun baru y..
Rp43,056 Rp59,800
8 review(s)
Aku begitu berharap terlalu tinggi, pada hadirmu di sini. Namun, semakin aku mencintai, semakin aku menyadari, aku hanyalah teman yang kamu cari ketik..
Rp56,880 Rp79,000
144 review(s)
"Bagi Alana Mahesa, cinta selalu menorehkan luka. Nyaris tidak ada kisah cinta membahagiakan dalam cerita yang ditulisnya. Meski begitu, novelnya sang..
Rp51,840 Rp72,000
140 review(s)
Kerasnya Ibu Kota tak melulu membuat si Pai stres. Meski kuliah berantakan dan sulit mendapat pekerjaan, berandalan ini menyiasatinya d..
Rp27,360 Rp38,000
4 review(s)
Rekomendasi Produk Lainnya
Setiap PAUD membutuhkan latihan yang bisa mengasah motorik halusnya, seperti latihan mewarnai. Lalu dilanjutkan dengan membaca dan mengenal tentang bu..
Rp32,976 Rp45,800
Buku ini adalah catatan jurnalistik yang “basah” dari seorang wartawan muda yang energik dan jelita. Enak dibaca dan mengalir layaknya cerita novel te..
Rp45,500 Rp65,000
Kelebihan utama buku ini adalah ditulis oleh tim tentor yang berpengalaman. Materi isinya telah dipilah dan diseleksi sehingga diharapkan mampu memper..
Rp100,050 Rp145,000
4 review(s)
Creating a pathway through life that runs from the jungles of his birthplace to commanding a company with a multi-billion dollar project pipeline at t..
Rp72,000 Rp100,000
“Melalui buku Belajar Uji Nyali dari Benny Moerdani yang terbit bersamaan dengan momen peringatan 15 tahun meninggalnya Pak Benny Moerdani tahun 201..
Rp57,600 Rp80,000
Buku Iqro Qosbah QRCode adalah inovasi terbaru dalam pembelajaran membaca Al-Qur'an. Buku ini menggabungkan metode tradisional Iqro dengan teknologi Q..
Rp28,728 Rp39,900
Emak dari 4 orang anak kecil-kecil, kelahiran asli Jember tahun 1983. Setelah lulus SMA sempat tinggal di Bogor selama 10 tahun dan sekarang menetap d..
Rp101,200 Rp126,500
NonePenulis : Serenity Moon
Penerbit : Laksana
ISBN : 9786024075422 ..
Rp37,950 Rp55,000
Aku selalu mendambakan pada suatu waktu menjadi tinggi dan bersinar. Bintang Sahara, seorang bintang film muda bersinar yang berada di puncak karier, ..
Rp38,016 Rp52,800
12 review(s)
MENGENAL TANTRUM PADA ANAK Anak tantrum? Bingung? Lelah? Terpancing emosi? Hampir setiap orangtua pernah menghadapi anak yang tantrum, bukan? Tantrum ..
Rp46,800 Rp65,000
Berfungsi untuk menandai bagian yang penting.
Tidak berbau & ramah lingkungan.
Pigment - water based ink yang dapat digunakan swcara universal u..
Rp5,520 Rp8,000
Mirai yang ingin berhadapan langsung dengan gadis pembunuh ayahnya, dikendalikan dengan begitu mudahnya oleh kekuatan Psycho Card! Mirai yang telah ke..
Rp18,000 Rp25,000
Stevie selalu saja menolak ajakan teman-temannya untuk pulang sekolah bareng. Akibatnya, teman-temannya jadi malas untuk mendekati Stevie dan menjuluk..
Rp20,880 Rp29,000
Bagaimana dinosaurus ditemukan? Mengapa sekarang tidak ada dinosaurus? Apakah dinosaurus adalah nenek moyang burung? Seberapa besarkah ukuran telur di..
Rp126,000 Rp175,000
8 review(s)
PRIMA PH (Penilaian Harian) merupakan buku pengayaan
yang disusun berdasarkan Kurikulum 2013 yang memuat
materi inti dan latihan soal untuk membantu s..
Rp87,750 Rp117,000
Berhentilah sejenak dari rutinitas Anda, pilihlah tempat paling nyaman, dan mulailah mewarnai! Aktivitas mewarnai terbukti dapat menenangkan pikiran d..
Rp54,000 Rp75,000
Nora Sutherlin, seorang penulis novel terkenal yang karya-karyanya selalu masuk daftar penjualan terbaik. Tapi dia yakin naskah terakhir yang sedang d..
Rp72,000 Rp100,000
NoneNo. ISBN : 9786025710223
Penulis : IKAH..
Rp107,280 Rp149,000