

100% ORIGINAL


From Leadership to Talentship: The Book for All Leader who Want to Overcome Succession Crisis
- Ketersediaan:
- Penulis: Steven Yudiyantho
- Penerbit: Elex Media Komputindo
- Model: 9786230051005
- MPN: 723060697
Rp90,000
Rp64,800
| Pengiriman Ke DKI JAKARTA Ongkos Kirim Rp 0 Khusus member Grobprime (GRATIS) | JOIN |
Deskripsi
Tantangan terkini perusahaan atau organisasi adalah tersedianya Leadership Pipeline sebagai upaya untuk mencetak pemimpin baru tanpa mengabaikan keterbatasan sumber daya waktu, biaya, dan tenaga yang dimiliki. Ketersediaan tersebut akan menginspirasi, bahkan mencetak calon pemimpin masa depan dengan berpadunya pola asuh atasan dan dukungan sistem dalam organisasi. Untuk menjawab kebutuhan mencetak pemimpin yang andal dan suksesor yang siap mengemban tongkat kepemimpinan berikutnya, Talentship, yang dibangun dengan tiga prasyarat mendasar, memadukan aspek Talent Management dan Leadership. Ketiga prasyarat mendasar itu, yaitu pola pikir yang menjadi fondasi, kapabilitas yang menguatkan, dan lingkungan yang mendukung untuk terus bertumbuh dan berkembang, ibarat pohon yang ditopang oleh akar, tegak karena batang serta berdaun dan bercabang banyak.
Profil Penulis:
Steven Augustino Yudiyantho merupakan seorang praktisi sumber daya manusia, khususnya dalam bidang Strategi, Pengembangan Organisasi, Pengembangan Kepemimpinan dan Talenta, Manajemen Kinerja, Employer Branding, Budaya Perusahaan, dan Manajemen Perubahan. Dengan latar belakang yang cukup unik sebagai dosen, konsultan, dan praktisi, dia mampu membawa perspektif yang utuh dari teori ke praktik. Kemampuannya mengelola para pemangku kepentingan mulai dari C-Level hingga Entry Level bahkan Serikat Pekerja makin menjadikan perjalanan karirnya berwarna. Pengalamannya menjadi panelis ahli di berbagai konferensi SDM terkemuka di Asia Pasifik membawa perspektif internasional dalam portofolionya. Berkat dedikasinya dalam memajukan pengembangan SDM di tempatnya bekerja, dia diganjar sebagai salah satu HR Icons 2023: The 100 Most Influential HR Leader from Southeast Asia oleh ETHERWorld Southeast Asia.
Jumlah Halaman : 208
Tanggal Terbit : 15 Nov 2023
ISBN : 9786230051005
Penerbit : ELEX
Berat : 228 gr
Lebar : 14 cm
Panjang : 21 cm
Profil Penulis:
Steven Augustino Yudiyantho merupakan seorang praktisi sumber daya manusia, khususnya dalam bidang Strategi, Pengembangan Organisasi, Pengembangan Kepemimpinan dan Talenta, Manajemen Kinerja, Employer Branding, Budaya Perusahaan, dan Manajemen Perubahan. Dengan latar belakang yang cukup unik sebagai dosen, konsultan, dan praktisi, dia mampu membawa perspektif yang utuh dari teori ke praktik. Kemampuannya mengelola para pemangku kepentingan mulai dari C-Level hingga Entry Level bahkan Serikat Pekerja makin menjadikan perjalanan karirnya berwarna. Pengalamannya menjadi panelis ahli di berbagai konferensi SDM terkemuka di Asia Pasifik membawa perspektif internasional dalam portofolionya. Berkat dedikasinya dalam memajukan pengembangan SDM di tempatnya bekerja, dia diganjar sebagai salah satu HR Icons 2023: The 100 Most Influential HR Leader from Southeast Asia oleh ETHERWorld Southeast Asia.
Jumlah Halaman : 208
Tanggal Terbit : 15 Nov 2023
ISBN : 9786230051005
Penerbit : ELEX
Berat : 228 gr
Lebar : 14 cm
Panjang : 21 cm
Ulasan
Tags: Steven Yudiyantho,
ELEX,
2023-11-15,
STO2023,
NewProduct2023
Sering Dibeli Juga
Dari bangun sampai tidur, ketika berjalan, bekerja, makan, bersantai, hidup kita tak lepas dari kebiasaan. Organisasi dan perusahaan pun memiliki kebi..
Rp79,200 Rp110,000
100 review(s)
Babad Tanah Jawi merupakan karya ensiklopedik yang dimulai dari Adam maupun Dewa-Dewa Hindu, menceritakan masa pra-islam yang legendaris dalam sejarah..
Rp93,600 Rp130,000
Zenna lahir urutan keenam dari sebelas saudara. Ia bersama keluarganya tinggal di punggung gunung Singgalang. Saat kecil, Zenna sudah bekerja keras un..
Rp63,360 Rp88,000
4 review(s)
Buku "Muhammad Sang Influencer Dunia" karya Shodiq.elhamba adalah buku biografi Nabi Muhammad SAW yang berbeda dari buku-buku biografi Nabi pada umumn..
Rp97,200 Rp135,000
Petualangan Raib dan Seli di klan Matahari Minor semakin genting.Petualangan ini adalah jawaban. Atas pertanyaan-pertanyaan yang belum terjawab. Juga ..
Rp78,480 Rp109,000
Di Amerika Serikat, para remaja hanya dapat berfokus pada satu tugas selama 65 detik, dan rata-rata pekerja kantoran hanya 3 menit. Mungkin kita berpi..
Rp128,880 Rp179,000
Dalam karya terbaru John C. Maxwell, The Self-Aware Leader, ia menyatakan bahwa, “Orang bodoh ingin menaklukkan dunia, orang bijak ingin menaklukkan d..
Rp64,080 Rp89,000
Rekomendasi Produk Lainnya
Naga – Lu Bu Fengxian
Harimau – Sun Jian WentaiRagnarok, 13 pertarungan antara dewa melawan umat manusia, yang memertaruhkan keberlangsungan umat ma..
Rp34,560 Rp48,000
Buku ini sangat direkomendasikan menjadi pegangan seluruh orangtua karena buku ini bisa menjawab semua pertanyaan orangtua mulai dari persoalan kehami..
Rp118,800 Rp165,000
48 review(s)
MEWARNAI PROFESI..
Rp25,200 Rp35,000
BUPENA Kurikulum 2013 Revisi berisi rangkaian proses pembelajaran yang disajikan dalam urutan yang sesuai dengan buku teks tematik pemerintah dengan m..
Rp66,240 Rp92,000
Tak sekadar menyebabkan nyeri dan bengkak di satu bagian hingga ke seluruh tubuh, asam urat yang tak terkendali bisa berdampak ke organ tubuh lainnya ..
Rp56,880 Rp79,000
Ngaji Quran Di Zaman Edan ( SC )..
Rp100,800 Rp140,000
Wandering Colors terdiri dari 60
ilustrasi yang akan membawa Anda
memasuki dunia sihir di dalam buku.
Temui peri-peri cantik dan berpetualanglah
b..
Rp46,800 Rp65,000
20 review(s)
Poster ini menampilkan beragam jenis dinosaurus yang hidup di jaman purba.Jumlah Halaman : 1
Tanggal Terbit : 24 Feb 2021
ISBN : 72112..
Rp23,760 Rp33,000
NICCOLO MACHIAVELLI IL PRINCIPLE (SANG PANGERAN)..
Rp23,040 Rp32,000
Seri baby sees didesain khusus untuk para bayi.
Pada tahap awal perkembangan bayi, pengenalan pada gambar yang besar,
tegas, dan cerah amatlah penting..
Rp37,440 Rp52,000
Tasawuf adalah akhlak: ajaran yang menjunjung tata krama kepada sang Khalik dan sesama makhluk, tuntunan untuk berakhlak mulia kepada Tuhan dan segena..
Rp25,200 Rp35,000
4 review(s)
Seleksi CPNS & PPPK Tahun 2024/2025 Terdapat Beberapa Tahapan Tes, Yaitu:1. Seleksi Kompetensi Dasar (Skd)2. Tes Wawasan Kebangsaan (Twk)
..
Rp118,800 Rp165,000
Saat Tucker Brennan, pemilik sebuah peternakan yang kaya-raya, melihat foto Annie Sheridan di situs internet, dia tahu dia sudah menemukan wanita yang..
Rp21,600 Rp30,000
Pop Up Book: Siang Malam merupakan buku pop up edukasi yang menceritakan tentang perbedaan siang dan malam.
Jumlah Halaman : 10
Tanggal Terbit : 06 ..
Rp126,000 Rp175,000
File 4 : Kasus perusakan wajah anggota OSIS SMA Harapan Nusantara di malam karnaval.Tertuduh: Kelompok Radikal Anti-Judges. Tidak diketahui siapa ..
Rp54,000 Rp75,000
40 review(s)
Kepanikan menghadapi Senin pagi, mencuci baju setiap hari, selalu memasak makan malam, membersihkan semua sudut rumah, atau bekerja setiap hari, sendi..
Rp78,480 Rp109,000
Dewi adalah seorang dokter muda dari Jakarta yang mendapat tugas untuk melanjutkan stase di RSUD Ambarawa bersama dua orang temannya harus mulai berad..
Rp32,400 Rp45,000
4 review(s)
Di dalam buku ini, ada tujuh langkah yang ditawarkan kepada anda untuk mendapatkan kekayaan yang melimpah. Anda bisa memilih salah satunya, atau bahka..
Rp32,400 Rp45,000
Audrey kabur dari rumah! Semua orang mencarinya dan tidak ada yang bisa menemukannya. Ke mana dia? Apa yang membuatnya pergi? Dan sama siapa dia pergi..
Rp43,200 Rp60,000











