

100% ORIGINAL


The Night Country (The Hazel Wood #2)
- Ketersediaan:
- Penulis: Melissa Albert
- Penerbit: Elex Media Komputindo
- Model: 9786230059407
- MPN: 724030498
Rp118,000
Rp84,960
![]() | Pengiriman Ke DKI JAKARTA Ongkos Kirim Rp 0 Khusus member Grobprime (GRATIS TRIAL) | JOIN |
Deskripsi
Di Negeri Malam, Alice Proserpine kembali terjun ke dunia dongeng gelap yang mengancam namun memesona, penuh pintu tersembunyi nan misterius dari Hutan Hazel. Dengan bantuan Finch, Alice berhasil melarikan diri dari Hinterland dan warisan gelap neneknya, sang pertapa sekaligus pencipta Hinterland. Sekarang dia dan para pelarian lainnya dari dunia dongeng Hinterland terdampar di Kota New York, tempat Alice mencoba menjalani kehidupan baru yang tidak ajaib.
Namun, sesuatu sedang mengintai para penyintas Hinterland—dan Alice curiga kematian mereka mungkin memiliki tujuan yang lebih gelap. Sementara itu, di dunia Hinterland yang terancam padam, Finch mencari petualangannya sendiri, dan—jika dia bisa menemukannya—jalan pulang.
Prolog:
Usiaku delapan belas, kurang-lebih setara satu abad dongeng, ketika aku berciuman untuk pertama kalinya. Saat itu tahun seniorku di sebuah sekolah di Brooklyn, tempatku mendaftar tak lama setelah dua tahun jungkir balik di Hinterland. Aku mendambakan kenormalan, aku mendambakan rutinitas. Jujur, aku punya gambaran tentang diriku yang memakai sweter sewarna daun dan belajar di perpustakaan berpanel kayu, yang memalukan ketika dipikirkan kemudian, saat aku sedang membaca The Heart Is a Lonely Hunter di bawah bohlam kedap kedip sekolah kami yang kekurangan dana. Satu-satunya hal yang membuat semua ini cukup tertahankan adalah Sophia Snow. Mungkin cukup bukan kata yang tepat. Dia adalah satu satunya hal yang membuat ini menarik. Meresahkan adalah kata lain untuk menggambarkannya.
Sophia adalah mantan-Cerita sepertiku, salah satu buangan lain dari Hinterland, dengan mata lebar, tubuh berotot seperti balerina, dan rambut hitam yang bergerak sendiri seperti rumput laut. Dia punya salah satu wajah hologram itu, yang berbeda dari setiap sudut, wajah yang ingin kau pandangi sampai kau membongkar semua rahasianya. Dan ketika kau sadar kau tak akan pernah membongkar semua rahasianya, dia sudah mencopet dompet dari sakumu dan jam tangan dari pergelangan tanganmu.
Selling Point:
Buku kedua dari seri The Hazel Wood ini akan melanjutkan petualangan terpisah antara Alice dan Finch sebelum akhirnya mereka bertemu lagi di satu dunia baru.
Profil Penulis:
Melissa Albert adalah penulis buku laris The Hazel Wood versi New York Times. Dia adalah editor pendiri Barnes & Noble Teen Blog dan telah menulis publikasi di antaranya untuk McSweeney’s, Time Out Chicago, dan MTV. Melissa tinggal di Brooklyn bersama keluarganya. The Night Country adalah novel keduanya
Jumlah Halaman : 296
Tanggal Terbit : 24 Jul 2024
ISBN : 9786230059407
Penerbit : ELEX
Berat : 316 gr
Lebar : 12.5 cm
Panjang : 19.5 cm
Namun, sesuatu sedang mengintai para penyintas Hinterland—dan Alice curiga kematian mereka mungkin memiliki tujuan yang lebih gelap. Sementara itu, di dunia Hinterland yang terancam padam, Finch mencari petualangannya sendiri, dan—jika dia bisa menemukannya—jalan pulang.
Prolog:
Usiaku delapan belas, kurang-lebih setara satu abad dongeng, ketika aku berciuman untuk pertama kalinya. Saat itu tahun seniorku di sebuah sekolah di Brooklyn, tempatku mendaftar tak lama setelah dua tahun jungkir balik di Hinterland. Aku mendambakan kenormalan, aku mendambakan rutinitas. Jujur, aku punya gambaran tentang diriku yang memakai sweter sewarna daun dan belajar di perpustakaan berpanel kayu, yang memalukan ketika dipikirkan kemudian, saat aku sedang membaca The Heart Is a Lonely Hunter di bawah bohlam kedap kedip sekolah kami yang kekurangan dana. Satu-satunya hal yang membuat semua ini cukup tertahankan adalah Sophia Snow. Mungkin cukup bukan kata yang tepat. Dia adalah satu satunya hal yang membuat ini menarik. Meresahkan adalah kata lain untuk menggambarkannya.
Sophia adalah mantan-Cerita sepertiku, salah satu buangan lain dari Hinterland, dengan mata lebar, tubuh berotot seperti balerina, dan rambut hitam yang bergerak sendiri seperti rumput laut. Dia punya salah satu wajah hologram itu, yang berbeda dari setiap sudut, wajah yang ingin kau pandangi sampai kau membongkar semua rahasianya. Dan ketika kau sadar kau tak akan pernah membongkar semua rahasianya, dia sudah mencopet dompet dari sakumu dan jam tangan dari pergelangan tanganmu.
Selling Point:
Buku kedua dari seri The Hazel Wood ini akan melanjutkan petualangan terpisah antara Alice dan Finch sebelum akhirnya mereka bertemu lagi di satu dunia baru.
Profil Penulis:
Melissa Albert adalah penulis buku laris The Hazel Wood versi New York Times. Dia adalah editor pendiri Barnes & Noble Teen Blog dan telah menulis publikasi di antaranya untuk McSweeney’s, Time Out Chicago, dan MTV. Melissa tinggal di Brooklyn bersama keluarganya. The Night Country adalah novel keduanya
Jumlah Halaman : 296
Tanggal Terbit : 24 Jul 2024
ISBN : 9786230059407
Penerbit : ELEX
Berat : 316 gr
Lebar : 12.5 cm
Panjang : 19.5 cm
Ulasan
Tags: Melissa Albert,
ELEX,
2024-07-24,
STO2024,
NewProduct2024
Rekomendasi Produk Lainnya
Dahsyatnya Photoshop untuk Fotografer pemula adalah buku yang menawarkan panduan praktis kepada Anda khususnya fotografer dalam mengolah gambar-gambar..
Rp43,056 Rp59,800
Description
Banyak perubahan besar di dunia ini justru dimulai dari tindakan-tindakan kecil yang pada awalnya mungkin terlihat sepele atau dianggap ti..
Rp36,000 Rp50,000
Kita mungkin pernah merasakan, doa panjang sering dipanjatkan, tapi tak kunjung terkabul. Merasa apa yang kita inginkan adalah apa yang kita butuhkan...
Rp66,240 Rp92,000
Gabrielle dan Braden saling jatuh cinta dan siap menghadapi masa depan yang cerah jika mereka bisa bertahan menghadapi orang-orang sinting dalam peker..
Rp53,856 Rp74,800
Jika, nanti dipertemukan dengan seseorang yang mau mengorbankan waktu, tenaga, dan pikirannya, jangan sia-siakan pengorbanannya.Jika, nanti dipert..
Rp43,200 Rp60,000
UNDANG-UNDANG
INFORMASI & TRANSAKSI ELEKTRONIK (2019)..
Rp39,600 Rp55,000
Bagaimana mungkin seseorang memiliki keinginan untuk mengurai kembali benang yang tak terkirakan jumlahnya dalam selembar sapu tangan yang t..
Rp41,760 Rp58,000
1252 review(s)
Di antara rinai hujan yang jatuh di sepanjang perjalanan, aku menitipkan sepotong rindu pada langit. Menyematkan semoga; berharap di muara perjalanan ..
Rp43,560 Rp60,500
Setelah bertahun-tahun hidup dalam kekurangan, Prudence Bosworth tanpa disangka-sangka mendapatkan warisan dari ayah yang tak pernah dilihatnya. Namun..
Rp43,200 Rp60,000
Naomi adalah seorang anak perempuan Jepang biasa. Namun, dengan kulitnya yang putih bersih, parasnya sangat kebarat-baratan dan begitu cantik, ia mena..
Rp71,280 Rp99,000
Sinopsis Tahukah kamu…Perbedaan Barong dan Rangda dari mitos orang-orang Bali?
Cara membedakan harimau jadi-jadian den..
Rp56,880 Rp79,000
Sejak tahu dirinya adalah seorang Victer, keturunan Dewa
Dionysus yang mampu membangkitkan jiwa-jiwa dari
kematian, Arlesta menutup pintu hatinya da..
Rp41,760 Rp58,000
Blurb:Foto box, tiket parkir, history chat, hadiah ulang tahun, tiket bioskop, foto-foto selfie, voice note, lagu-lagu yang selalu diputar di mobil, w..
Rp61,200 Rp85,000
108 review(s)
kitab puisi
perihal gendis
di rumah sendirian :
ayahnya pamit pergi ke selatan
ibunya bilang menyusul ke utara
..
Rp39,600 Rp55,000
12 review(s)
Snow White sangat sayang kepada Tujuh Kurcaci, karena itu ia mengundang mereka ke kastelnya. Ia ingin mereka bersantai dan bersenang-senang setelah se..
Rp41,040 Rp57,000
Julian mengenal Giana sebagai perempuan sinis dengan lidah menyilet yang menjengkelkan. Sementara di mata Giana, Julian adalah playboy berengsek yang ..
Rp50,400 Rp70,000
4 review(s)
Xiao Mai, sang Parasaurlophus, dan Dami, sang Corythosaurus, tidak diizinkan berteman karena keluarga mereka telah bermusuhan sejak lama. Mereka pun m..
Rp90,000 Rp125,000
Buku ini tak hanya akan membantu Anda mengenal dan mencegah
stroke, tapi juga memandu Anda dalam mengobaï¬ dan mengatasi—
nya. Yang amat menarik,..
Rp35,640 Rp49,500
Kode Buku : 0023713030
ISBN : 9786022988526
Penulis : IRENE M.J.A.-DKK
Ukuran (P x L) : 21.00 cm x 26.00 cm
Berat Buku : 405.80 gr
Jumlah Halama..
Rp64,800 Rp90,000
-550x550.png.webp)






-250x250h.jpg)




