Sebagai bungsu dari lima bersaudara, Andini tumbuh dengan kasih sayang empat kakak laki-lakinya, meski kehilangan ibu saat lahir. Namun, setelah ayah mereka pergi, segalanya berubah. Rasa kehilangan membuat keempat kakaknya menyalahkan Andini simbol malapetaka keluarganya. Andini merindukan kehangat..