

100% ORIGINAL


Penyeret Babi
- Stock: Gudang Penerbit
- Penulis: Inggit Putria Marga
- Penerbit: Gramedia Pustaka Utama (GPU)
- Model: 9786020663531
- MPN: 623202010
Rp77,000
Rp55,440
| Pengiriman Ke DKI JAKARTA Ongkos Kirim Rp 0 Khusus member Grobprime (GRATIS) | JOIN |
Deskripsi
berkecambahlah benih, berkecambahlah
agar jernih kelam pedih
agar putih hitam perih
berakarlah benih, berakarlah
agar terbenam maki dendam
agar tenggelam amuk kecam
berbatanglah benih, berbatanglah
agar koyak selaput sesak
agar tak tegak dosa berkerak
berdaunlah benih, berdaunlah
agar teduh tetangis riuh
agar luruh berlapis peluh
berbungalah benih, berbuahlah
agar mekar sukma dilepas raga
agar sabar raga melepas sukma
bersama langit dan matahari
berkecambahlah benih
berkaki tanah dan air
berakarlah benih
bertangan cahaya dan udara
berbatanglah benih
bermuka hewan dan manusia
berdaunlah benih
berkepala semesta dan yang berada di atasnya
berbungalah, berbuahlah
wahai sang benih
wahai yang tak pernah mengenal pamrih
2006
Profil Penulis:
Inggit Putria Marga lahir di Tanjungkarang, Lampung, pada 25 Agustus 1981. Menyelesaikan pendidikan formal di Fakultas Pertanian Universitas Lampung pada 2005. Tiga sajaknya termasuk di antara 60 puisi terbaik Indonesia 2009 setelah pada tahun 2008 tiga sajaknya juga termaktub dalam 100 sajak terbaik Indonesia 2008 Anugerah Sastra Pena Kencana pilihan Yayasan Pena Kencana Indonesia. Mendapatkan Anugerah Kebudayaan 2005 sebagai penulis puisi terbaik dari Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Republik Indonesia melalui sajak Janji Bunga Yang Seperti Matahari yang dimuat Koran Tempo edisi minggu, 17 April 2005. Karya sastranya berupa puisi terpublikasi di media massa nasional dan daerah: Kompas, Koran Tempo, Media Indonesia, Republika, Pikiran Rakyat dan Lampung Post serta terdapat dalam kumpulan puisi bersama: Traversing (Komunitas Utan Kayu), Suka Duka: Compassion and Solidarity (UWRF 2009), 60 Puisi Terbaik Indonesia 2009 Anugerah Sastra Pena Kencana 2009, 100 Puisi Terbaik Indonesia 2008 Anugerah Sastra Pena Kencana (Yayasan Pena Kencana Indonesia), Living Together (Komunitas Utan Kayu, Jakarta), Festival Mei (Institut Nalar, Bandung), Perjamuan Senja (Dewan Kesenian Jakarta), Gerimis dalam Lain Versi (Dewan Kesenian Lampung), Konser Penyair Ujung Pulau (Dewan Kesenian Lampung), Gemilang Pesona Musim, Narasi dari Pesisir, dan Surat Putih 2 (Risalah Badai, Jakarta), 142 Penyair Menuju Bulan (Banjarmasin, 2006). Beberapa festival puisi yang pernah diikuti adalah Festival sastra International ”International Literary Biennale” 2005 dan 2009 (Komunitas Utan Kayu), Ubud Writers and Readers Festival di Bali, Oktober 2009, Festival Puisi Antara Bangsa Pangkor Perak Malaysia, Januari 2011. Saat ini menetap di Bandar Lampung.
Jumlah Halaman : 146
Tanggal Terbit : 29 Mar 2023
ISBN : 9786020663531
Penerbit : GPU
Berat : 166 gr
Lebar : 13.5 cm
Panjang : 20 cm
agar jernih kelam pedih
agar putih hitam perih
berakarlah benih, berakarlah
agar terbenam maki dendam
agar tenggelam amuk kecam
berbatanglah benih, berbatanglah
agar koyak selaput sesak
agar tak tegak dosa berkerak
berdaunlah benih, berdaunlah
agar teduh tetangis riuh
agar luruh berlapis peluh
berbungalah benih, berbuahlah
agar mekar sukma dilepas raga
agar sabar raga melepas sukma
bersama langit dan matahari
berkecambahlah benih
berkaki tanah dan air
berakarlah benih
bertangan cahaya dan udara
berbatanglah benih
bermuka hewan dan manusia
berdaunlah benih
berkepala semesta dan yang berada di atasnya
berbungalah, berbuahlah
wahai sang benih
wahai yang tak pernah mengenal pamrih
2006
Profil Penulis:
Inggit Putria Marga lahir di Tanjungkarang, Lampung, pada 25 Agustus 1981. Menyelesaikan pendidikan formal di Fakultas Pertanian Universitas Lampung pada 2005. Tiga sajaknya termasuk di antara 60 puisi terbaik Indonesia 2009 setelah pada tahun 2008 tiga sajaknya juga termaktub dalam 100 sajak terbaik Indonesia 2008 Anugerah Sastra Pena Kencana pilihan Yayasan Pena Kencana Indonesia. Mendapatkan Anugerah Kebudayaan 2005 sebagai penulis puisi terbaik dari Menteri Kebudayaan dan Pariwisata Republik Indonesia melalui sajak Janji Bunga Yang Seperti Matahari yang dimuat Koran Tempo edisi minggu, 17 April 2005. Karya sastranya berupa puisi terpublikasi di media massa nasional dan daerah: Kompas, Koran Tempo, Media Indonesia, Republika, Pikiran Rakyat dan Lampung Post serta terdapat dalam kumpulan puisi bersama: Traversing (Komunitas Utan Kayu), Suka Duka: Compassion and Solidarity (UWRF 2009), 60 Puisi Terbaik Indonesia 2009 Anugerah Sastra Pena Kencana 2009, 100 Puisi Terbaik Indonesia 2008 Anugerah Sastra Pena Kencana (Yayasan Pena Kencana Indonesia), Living Together (Komunitas Utan Kayu, Jakarta), Festival Mei (Institut Nalar, Bandung), Perjamuan Senja (Dewan Kesenian Jakarta), Gerimis dalam Lain Versi (Dewan Kesenian Lampung), Konser Penyair Ujung Pulau (Dewan Kesenian Lampung), Gemilang Pesona Musim, Narasi dari Pesisir, dan Surat Putih 2 (Risalah Badai, Jakarta), 142 Penyair Menuju Bulan (Banjarmasin, 2006). Beberapa festival puisi yang pernah diikuti adalah Festival sastra International ”International Literary Biennale” 2005 dan 2009 (Komunitas Utan Kayu), Ubud Writers and Readers Festival di Bali, Oktober 2009, Festival Puisi Antara Bangsa Pangkor Perak Malaysia, Januari 2011. Saat ini menetap di Bandar Lampung.
Jumlah Halaman : 146
Tanggal Terbit : 29 Mar 2023
ISBN : 9786020663531
Penerbit : GPU
Berat : 166 gr
Lebar : 13.5 cm
Panjang : 20 cm
Ulasan
Tags: Inggit Putria Marga,
GPU,
2023-03-29,
STO2023,
NewProduct2023
Rekomendasi Produk Lainnya
Diriwayatkan, suatu kali Kyai Agus Salim bergabung dalam sebuah konferensi. Konferensi itu dihadiri oleh delegasi Indonesia maupun asing, entah dari B..
Rp49,680 Rp69,000
*blurb :**Ki Prana Lewu punya kegemaran yang tabu. Sering dengan sengaja menemui hantu. Berbicara dengan makhluk tak kasat mata itu.**Dengan kemampuan..
Rp56,880 Rp79,000
Busumi selalu mendapat cemohon dari teman-teman sekelasnya. Di saat dirinya meratapi nasibnya di toilet, tanpa sengaja ia melihat tulisan di dind..
Rp16,200 Rp22,500
4 review(s)
Rintik Tawa
ISBN : 9786020251042
Pengarang : Rosa Amanda Salim , Jubilee Enter..
Rp43,056 Rp59,800
Perkembangan Internet saat ini sangat cepat sekali, sehingga apapun yang berhubungan dengan Internet menjadikan sesuatu yang sangat dibutuhkan. Buku i..
Rp54,000 Rp75,000
Selama dua tahun yang menyenangkan, Katie
McCloud hidup tenang menjalani peran sebagai ibu
bagi Dawn sekaligus kekasih Dokter Alex Peters.
Namun ke..
Rp46,800 Rp65,000
Mendengar kata “’Aisyahâ€, tentu akan terbayang oleh kita kecantikannya, kecerdasannya dalam ilmu fikih dan hukum, kemampuan dalam menghafal hadi..
Rp86,400 Rp120,000
Kode Buku : 33-02-020-3
Pengarang  ..
Rp205,200 Rp285,000
Tak mudah untuk menentukan apakah sebuah hubungan itu bisa dikatakan toxic. Apa standarnya? Buku ini berbicara tentang tujuan dalam hidup yang terdist..
Rp93,600 Rp130,000
Kau dan aku tidak ditakdirkan untuk berada dalam satu kisah yang indah. Percaya atau tidak, begitulah kenyataannya. Jangan menyangkalnya karena akan s..
Rp36,000 Rp50,000
20 review(s)
Raihan, laki-laki cerdas, irit bicara, lebih senang menyendiri, tidak suka keributan, disukai banyak perempuan, hobi bermain game, dan memiliki kepede..
Rp56,880 Rp79,000
Kalender Aku Ingin Tahu 2020 - Hewan Dan Keunikannya
Jumlah Halaman: 7
Tanggal Terbit: 25 Nov 2019
ISBN: 550001455
Penerbit: BIP
Berat: 27 gr
Le..
Rp18,000 Rp25,000
Cermin Dibelah salah satu favorit saya dari sekian monolog karya Bli Can. Naskah ini membuat saya terbayang-bayang ingin berada di panggung. Membayang..
Rp35,280 Rp49,000
Yu dan Rin selalu saling mencintai, tapi Mika, adik Kazuma, mulai mendekati Rin. Walaupun tahu Yu cemburu pada Mika, Rin membiarkan Mika terus berada ..
Rp18,000 Rp25,000
Apa jadinya jika seorang mahasiswi biasa, tiba-tiba harus menjalani Kuliah Kerja Nyata selama 45 hari dengan 5 cowok berbeda karakter. Hal itu terjadi..
Rp71,280 Rp99,000
Guru manusia di sekolah hantu, Haruaki Abe (elemen – payah). Di saat sudah mulai terbiasa dengan kehidupan guru, pengalaman baru yang belum pernah ada..
Rp32,400 Rp45,000
Harta, Tahta, Tania!Ya... Tania punya segalanya. Bisnis keluarga yang diwariskan ke tangannya,karier bagus di perusahaan bergengsi ibu kota, dan sahab..
Rp63,360 Rp88,000
8 review(s)
Menjadi seorang pemimpin bukanlah peran yang ringan dan tidak semua orang mampu untuk melakukan dengan tuntas. Banyak hal yang berpengaruh kepada seor..
Rp71,280 Rp99,000
DescriptionDeskripsi:Bertahun-tahun Lucilla Chatsfield mengurus jaringan hotel keluarga mereka denganpenuh dedikasi, dan selangkah lag..
Rp28,800 Rp40,000
8 review(s)











