

100% ORIGINAL


Kadang Rumah Tak Memberimu Pulang
- Ketersediaan:
- Penulis: Theoresia Rumthe & Weslly Johannes
- Penerbit: Gramedia Pustaka Utama (GPU)
- Model: 9786020674506
- MPN: 623174002
Rp99,000
Rp71,280
![]() | Pengiriman Ke DKI JAKARTA Ongkos Kirim Rp 0 Khusus member Grobprime (GRATIS TRIAL) | JOIN |
Deskripsi
Bagaimana hidup tak pernah mengambil, malah meletakkan. bagaimana mati tak pernah hilang, melainkan tumbuh.
Seseorang Telah Menombak Matahari
siang gulita. kudengar seseorang telah menombak matahari. dengan telanjang badan ia melompat dan satu entakan tangan ia melempar tombaknya ke matahari. mata tombaknya yang beracun meluruhkan terang dan membuat matahari mati. siang menjadi padam. malam menjadi kelam. semua orang di kampung memakai hitam-hitam. para tetua berkumpul dan membicarakan sesuatu pelan-pelan. seakan ada marabahaya yang menangkap suara mereka. setiap rumah memasang telinga dan setiap pasang jalan saling meraba. pasar sunyi, kebun lenyap—kampung hitam bagai arang. tidak ada yang berani ke luar rumah, memasak, atau mengambil air di sumur. semua orang menahan lapar. anak-anak menangis dalam keheningan. tak ada yang bergerak. semua menjadi lupa warna pohon itu apa. di kejauhan terdengar deru ombak, sesuatu sedang merangkak dari dasar laut. sementara itu, orang-orang mulai saling memakan tubuh saudaranya sendiri.
Profil Penulis:
Theoresia Rumthe lahir di Ambon, 16 Oktober 1983. Setelah belasan tahun merantau dan tinggal di kota Bandung, kini ia pulang dan menetap di kota Ambon. Ia menulis puisi, mengajar wicara publik, dan membuat gelaran panggung musik bersama Rempah Gunung, Aroma Dendang Sahaja. Buku-buku puisinya antara lain: Tempat Paling Liar di Muka Bumi (GPU, 2016), Cara-Cara Tidak Kreatif Untuk Mencintai (GPU, 2018), Selamat Datang, Bulan (GPU, 2019), dan Percakapan Paling Panjang Perihal Pulang Pergi (GPU, 2021). Kadang Rumah Tak Memberimu Pulang adalah buku puisi solo keduanya yang ia terbitkan tahun 2023.
Jumlah Halaman : 184
Tanggal Terbit : 06 Des 2023
ISBN : 9786020674506
Penerbit : GPU
Berat : 204 gr
Lebar : 13 cm
Panjang : 20 cm
Seseorang Telah Menombak Matahari
siang gulita. kudengar seseorang telah menombak matahari. dengan telanjang badan ia melompat dan satu entakan tangan ia melempar tombaknya ke matahari. mata tombaknya yang beracun meluruhkan terang dan membuat matahari mati. siang menjadi padam. malam menjadi kelam. semua orang di kampung memakai hitam-hitam. para tetua berkumpul dan membicarakan sesuatu pelan-pelan. seakan ada marabahaya yang menangkap suara mereka. setiap rumah memasang telinga dan setiap pasang jalan saling meraba. pasar sunyi, kebun lenyap—kampung hitam bagai arang. tidak ada yang berani ke luar rumah, memasak, atau mengambil air di sumur. semua orang menahan lapar. anak-anak menangis dalam keheningan. tak ada yang bergerak. semua menjadi lupa warna pohon itu apa. di kejauhan terdengar deru ombak, sesuatu sedang merangkak dari dasar laut. sementara itu, orang-orang mulai saling memakan tubuh saudaranya sendiri.
Profil Penulis:
Theoresia Rumthe lahir di Ambon, 16 Oktober 1983. Setelah belasan tahun merantau dan tinggal di kota Bandung, kini ia pulang dan menetap di kota Ambon. Ia menulis puisi, mengajar wicara publik, dan membuat gelaran panggung musik bersama Rempah Gunung, Aroma Dendang Sahaja. Buku-buku puisinya antara lain: Tempat Paling Liar di Muka Bumi (GPU, 2016), Cara-Cara Tidak Kreatif Untuk Mencintai (GPU, 2018), Selamat Datang, Bulan (GPU, 2019), dan Percakapan Paling Panjang Perihal Pulang Pergi (GPU, 2021). Kadang Rumah Tak Memberimu Pulang adalah buku puisi solo keduanya yang ia terbitkan tahun 2023.
Jumlah Halaman : 184
Tanggal Terbit : 06 Des 2023
ISBN : 9786020674506
Penerbit : GPU
Berat : 204 gr
Lebar : 13 cm
Panjang : 20 cm
Ulasan
Tags: Theoresia Rumthe,
GPU,
2023-12-06,
STO2023,
NewProduct2023
Sering Dibeli Juga
Jakarta kerap menjadi pelabuhan bagi mereka yang datang membawa sekoper harapan. Mereka yang siap bertaruh dengan nasibnya sendiri-sendiri. Namun, kot..
Rp71,280 Rp99,000
12 review(s)
Jumlah Halaman : 208
Tanggal Terbit : 13 Des 2023
ISBN : 9786020674674
Penerbit : GPU
Berat : 228 gr
Lebar ..
Rp68,400 Rp95,000
4 review(s)
Terlalu banyak tuntutan untuk “melakukan ini” dan “melakukan itu” sering kali membuat kita kewalahan. Beberapa tuntutan membutuhkan kesabaran ..
Rp57,600 Rp80,000
4 review(s)
Deskripsi BukuSinopsis Buku Mengapa Tidak Pernah Ada yang Memberitahuku?:"Cerdas, mencerahkan, dan hangat. Dr. Julie adalah seorang ahli sekaligus tem..
Rp96,480 Rp134,000
Apa jalan yang paling efektif untuk meraih kesuksesan pada setiap hal? Jawabannya bukan seperti yang Anda kira.Banyak ahli berpendapat siapa pun y..
Rp84,960 Rp118,000
28 review(s)
Mari kita buka
apa isi kaleng Khong Guan ini:
biskuit
peyek
keripik
ampiang
atau rengginang?
Simsalabim. Buka!
Isinya ternyata
ponsel
kartu ATM
tiket
..
Rp48,960 Rp68,000
100 review(s)
Judul : Zahir - The Zahir (Cover..
Rp48,960 Rp68,000
24 review(s)
ISBN : 9786020300146
Penulis &nb..
Rp46,800 Rp65,000
24 review(s)
Sinopsis Di kotaku, gadis-gadis berkebaya meriung merangkai bunga.
Menyanyikan kidung. Juga membicarakan cinta, yang ternyata tak sem..
Rp39,600 Rp55,000
4 review(s)
"Aku tak akan membiarkan diriku jatuh cinta pada seseorang yang tak bisa kumiliki....Kau adalah musuh bagi hatiku. Yang membuat aku waspada d..
Rp32,400 Rp45,000
Pada titik ini, terasa bagi saya bahwa berhadap-hadapan dengan khazanah perpuisian sebelumnya sikap Faruk teramat rileks. Dia tak ngotot bergulat deng..
Rp43,200 Rp60,000
Ketika kebebasan seseorang terampas, akibat tindakan sadarnya yang justru hendak membebaskan diri dan orang banyak dari berbagai tekanan ketidakbebasa..
Rp64,800 Rp90,000
Jika hidup kamu pernah dijadikan panutan buruk, itu bukan salah kamu.
Jika pernah ditangguhkan dalam keputusasaan dan diusir dari rumah yang kamu cin..
Rp42,480 Rp59,000
Setelah belajar mengikhlaskanmu, mengapa jalan hidup mempertemukan kita lagi? Hati remuk yang pelan-pelan kurakit kembali, kini gamang saat ada kamu l..
Rp54,000 Rp75,000
Sirah Nabi Muhammad SAW yang ada
di hadapan pembaca ini adalah versi graphic
novel yang rnenyajikan tentang keteladanan
Nabi Muha..
Rp35,280 Rp49,000
Bulan adalah metafora yang tercipta untuk menggambarkan kerumitan manusia. Seperti kita, bulan tidak selalu bersinar terang. Ia punya sisi tersembunyi..
Rp93,240 Rp129,500
Format : Soft Cover
ISBN : 9789791479752
Tanggal Terbit : 15 Juni 2016
Bahasa : Indonesia
Penerbit : Puspa Swara
Dimensi : 210 mm x 280 mm..
Rp64,800 Rp90,000
20 review(s)
Rekomendasi Produk Lainnya
Hetty adalah seekor gajah kecil yang ingin mengikuti ujian memanjat pohon purba di hutan. Dia bertekad untuk membuktikan kemampuannya. Dia pun berlati..
Rp42,480 Rp59,000
Greenfield Caisim 250gr..
Rp7,164 Rp9,950
SinopsisDi seluruh dunia ada sangat banyak tempat dan bangunan yang menakjubkan. Beberapa ada yang ukurannya sangat besar, sedangkan yang lainnya ..
Rp44,640 Rp62,000
Apa perasaan sesungguhnya yang tersembunyi di balik kacamata para lelaki ini? Kumpulan kisah cinta para pria berkacamata tampan yang berprofesi sebaga..
Rp18,000 Rp25,000
12 review(s)
Kisah ini berpusat pada seorang penjelajah luar angkasa: Ijon Tichy. Dalam penjelajahannya ke berbagai galaksi, Tichy menjadi delegasi untuk Perserika..
Rp85,680 Rp119,000
Sinopsis :
“HambaKu senantiasa mendekatkan diri padaKu dengan amalanamalan sunah sehingga Aku mencintainya. Jika Aku telah mencintainya, maka Aku a..
Rp35,640 Rp49,500
Yang Donal inginkan hanyalah tempat untuk bersantai, tetapi ke mana pun ia pergi selalu ramai! Carilah Donal beserta teman-teman dan keluarganya yang ..
Rp49,680 Rp69,000
Jumlah Halaman : 232
Tanggal Terbit : 26 Jan 2022
ISBN : 9786230029790
Penerbit : ELEX
Berat : 252 gr
Lebar ..
Rp25,200 Rp35,000
Rashi merasa seakan diempaskan dari langit ke bumi. Deadly Score, judul Webtoon karyanya, akan diputus kontrak tayang hanya karena terdapat adegan ber..
Rp66,240 Rp92,000
ENID BLYTON STAR READS: THE SMICKLE SMOCKLE..
Rp87,840 Rp122,000
TUHAN MAHA MENGHIBUR, MAHA MENGHAPUS KESEDIHAN..
Rp36,000 Rp50,000
Sebutkan harapanmu dan wujudkan! Charlotte dan sahabatnya Mia sedang dalam masa pelatihan untuk menjadi Secret Princess sepenuhnya! Tugas mereka kali ..
Rp37,440 Rp52,000
Seekor kucing yang ditemukan Nadine jadi cowok(kuga) gitu tapi kelakuannya kayak kucing dan nggak bisa bahasa manusia. Kuga bisa jadi kucing kare..
Rp71,280 Rp99,000
Gagal, jatuh, terpuruk, menjadi fase-fase yang mungkin akan terjadi di hidup kita, bahkan bisa datang berulang kali. Bukan berarti pada akhirnya kita ..
Rp64,080 Rp89,000
Harlequin Koleksi Istimewa: Permohonan Rachel (Baby, Oh Baby!)
Jumlah Halaman : 232
Tanggal Terbit : 20 Mei 2019
ISBN : 9786020629827
Bahasa : Ind..
Rp42,480 Rp59,000
Tiga wanita, tiga generasi, dengan tiga nasib yang sama. Itulah gambaran kehidupan Hindun beserta anaknya, Iklima, dan Shopia, cucunya.Semasa kecil,..
Rp39,600 Rp55,000
Peluru, kamu panas dan membawa kematian, tetapi bukankah kamu abdiku yang setia? Tanah hitam, kamu kelak menajdi selimutku, tetapi dengan kudaku? Maut..
Rp41,040 Rp57,000
Saghina, Alif, Akselia, David, dan Della merayakan kelulusan mereka dengan menyewa sebuah vila di puncak. Mereka ingin melampiaskan kebahagiaan mereka..
Rp35,280 Rp49,000
8 review(s)
Apa itu kreativitas? Mengapa beberapa orang nampaknya mempunyai banyak kreativitas? Apa rahasia mereka? Dapatkah metode mereka dipelajari? Buku ini me..
Rp71,280 Rp99,000
Menjadi ibu telah menyadarkankuAkan tak mudahnya menyandang predikat itu
Akan besarnya tanggung jawab yang menyertai nama ituMenjadi ibu tela..
Rp68,400 Rp95,000
52 review(s)
-550x550.png.webp)


















