

100% ORIGINAL


ANATOMY OF A BREAKTHROUGH : Menemukan Jalan Keluar, Saat Hidup Terasa Buntu
- Ketersediaan:
- Penulis: Adam Alter
- Penerbit: Gramedia Pustaka Utama (GPU)
- Model: 9786020684246
- MPN: 625221033
Rp139,000
Rp100,080
| Pengiriman Ke DKI JAKARTA Ongkos Kirim Rp 0 Khusus member Grobprime (GRATIS) | JOIN |
Deskripsi
Hampir semua orang pernah merasa “buntu/mandek” dalam beberapa hal. Baik ketika berjuang mengatasi krisis paruh baya, bergulat dengan hambatan hidup, terjebak dalam pekerjaan yang tidak menyenangkan, atau mencoba memperbaiki persahabatan yang retak. Emosi yang muncul biasanya campur aduk, antara kecemasan, ketidakpastian, ketakutan, kemarahan, dan mati rasa. Namun, kita tidak harus seperti ini. Kita bisa melepaskan diri dari kemandekan dan gesekan—hal-hal yang memicu emosi—dengan mencari jalan keluar.
Adam Alter menghabiskan dua dekade terakhir mempelajari mengapa orang-orang mengalami kebuntuan dan bagaimana mereka membebaskan diri untuk berkembang. Di sini, ia mengungkap rumus yang telah ia dan peneliti lain temukan. Solusinya bertumpu pada proses yang ia sebut audit gesekan—prosedur sistematis yang mengungkap mengapa seseorang atau organisasi mengalami kemandekan, dan kemudian menyarankan jalan keluar, untuk maju. Umumnya, orang dan organisasi menjadi “mandek” ketika mereka berupaya mengatasi tiga sumber gesekan: HATI (emosi yang tidak membantu); KEPALA (pola pikir yang tidak membantu); dan KEBIASAAN (perilaku yang tidak membantu).
Penulis menyoroti beberapa kisah luar biasa untuk berbagi pelajaran berharga mereka dengan kita. Ia bercerita tentang perenang kelas bawah yang dua kali gagal dan memenangkan dua medali emas Olimpiade, aktor yang menghadapi banyak penolakan sebelum meraih ketenaran di seluruh dunia, pelukis terkenal yang lumpuh dan harus belajar melukis lagi dengan kuas yang diikatkan di pergelangan tangannya, dan kisahnya sendiri tentang kegagalannya meraih gelar sarjana yang membuatnya sangat tidak bahagia.
Buku ini adalah panduan yang menarik dan konstruktif untuk melepaskan diri dari pikiran, kebiasaan, pekerjaan, hubungan, dan bahkan model bisnis yang menghalangi kita mencapai potensi penuh kita. Dengan menggabungkan studi ilmiah, anekdot, dan wawancara, Penulis mengajarkan kepada kita bahwa kegagalan adalah ciri khas, bukan hambatan, dalam perjalanan menuju kesuksesan. Dengan penyesuaian dan perbaikan yang tepat, target yang tertinggi sekalipun dapat kita capai.
Kutipan pembatas buku: "TERKADANG LANGKAH TERBAIK UNTUK MAJU ADALAH DENGAN MENGAMBIL JEDA."
Selling Point:
* Panduan untuk melepaskan diri dari kebuntuan atau kemandekan dalam hidup/pekerjaan/ralasi/bisnis/dll.
*Buku yang sesuai kondisi saat ini di mana banyak orang mengalami kebuntuan/kemandekan.
* Buku yang inspiratif bagi semua kalangan.
Jumlah Halaman : 360
Tanggal Terbit : 20 Ags 2025
ISBN : 9786020684246
Penerbit : GPU
Berat : 380 gr
Lebar : 15 cm
Panjang : 23 cm
Adam Alter menghabiskan dua dekade terakhir mempelajari mengapa orang-orang mengalami kebuntuan dan bagaimana mereka membebaskan diri untuk berkembang. Di sini, ia mengungkap rumus yang telah ia dan peneliti lain temukan. Solusinya bertumpu pada proses yang ia sebut audit gesekan—prosedur sistematis yang mengungkap mengapa seseorang atau organisasi mengalami kemandekan, dan kemudian menyarankan jalan keluar, untuk maju. Umumnya, orang dan organisasi menjadi “mandek” ketika mereka berupaya mengatasi tiga sumber gesekan: HATI (emosi yang tidak membantu); KEPALA (pola pikir yang tidak membantu); dan KEBIASAAN (perilaku yang tidak membantu).
Penulis menyoroti beberapa kisah luar biasa untuk berbagi pelajaran berharga mereka dengan kita. Ia bercerita tentang perenang kelas bawah yang dua kali gagal dan memenangkan dua medali emas Olimpiade, aktor yang menghadapi banyak penolakan sebelum meraih ketenaran di seluruh dunia, pelukis terkenal yang lumpuh dan harus belajar melukis lagi dengan kuas yang diikatkan di pergelangan tangannya, dan kisahnya sendiri tentang kegagalannya meraih gelar sarjana yang membuatnya sangat tidak bahagia.
Buku ini adalah panduan yang menarik dan konstruktif untuk melepaskan diri dari pikiran, kebiasaan, pekerjaan, hubungan, dan bahkan model bisnis yang menghalangi kita mencapai potensi penuh kita. Dengan menggabungkan studi ilmiah, anekdot, dan wawancara, Penulis mengajarkan kepada kita bahwa kegagalan adalah ciri khas, bukan hambatan, dalam perjalanan menuju kesuksesan. Dengan penyesuaian dan perbaikan yang tepat, target yang tertinggi sekalipun dapat kita capai.
Kutipan pembatas buku: "TERKADANG LANGKAH TERBAIK UNTUK MAJU ADALAH DENGAN MENGAMBIL JEDA."
Selling Point:
* Panduan untuk melepaskan diri dari kebuntuan atau kemandekan dalam hidup/pekerjaan/ralasi/bisnis/dll.
*Buku yang sesuai kondisi saat ini di mana banyak orang mengalami kebuntuan/kemandekan.
* Buku yang inspiratif bagi semua kalangan.
Jumlah Halaman : 360
Tanggal Terbit : 20 Ags 2025
ISBN : 9786020684246
Penerbit : GPU
Berat : 380 gr
Lebar : 15 cm
Panjang : 23 cm
Ulasan
Tags: Adam Alter,
GPU,
2025-08-20,
STO2025,
NewProduct2025
Rekomendasi Produk Lainnya
Elsa ngambek karena Mama enggak mau membelikan gelang kesukaannya. Padahal, Mama punya alasan kenapa enggak membelikan gelang itu. Tapi Elsa masih saj..
Rp28,080 Rp39,000
4 review(s)
Wang si Macan makin berkuasa. Dengan penuh nafsu dan didorong oleh ambisinya yang besar, dia memperluas daerah kekuasaannya, demi cita-citanya untuk m..
Rp82,800 Rp115,000
Golden age merupakan masa yang tepat untuk memperkenalkan hal-hal baru pada anak. Pada masa ini pula adalah waktu yang tepat untuk menstimulasi perkem..
Rp35,640 Rp49,500
Buku Smart Practice Book: Membaca untuk PAUD karya Fitri Nurul Aulia berisi materi belajar yang disesuaikan dengan usia 3-4 tahun atau anak-anak tingk..
Rp36,000 Rp50,000
noneFormat : Soft CoverISBN : 9790613121ISB..
Rp12,888 Rp17,900
Anda mungkin tidak asing dengan nama Kim II-sung, Kim Jong-il dan Kim Jong-un. Ketiganya adalah pemimpin Korea Utara dari 1948-sekarang, dan dituding ..
Rp32,400 Rp45,000
Sinopsis“Mimpi itu terbagi menjadi tiga macam: Bisikan hati, ditakuti setan, dan kabar gembira dariAllah.” (HR. Bukhari)Pernahkah kamu bermimpi sampai..
Rp42,840 Rp59,500
Semua orang di dunia mencintai dengan caranya masing-masing. Mari saling mencintai dengan cinta kita sendiri: yang saling percaya, saling menjaga, dan..
Rp90,000 Rp125,000
20 review(s)
Setelah berhasil meninggalkan masa lalu yang sarat
masalah, Katie Bergstrom hanya ingin menetap di
pusat rehabilitasi burung pemangsa miliknya di lu..
Rp48,960 Rp68,000
Tiga sahabat memutuskan untuk menantang diri dalam rangka kenaikan kelas mereka. Jalur menantang menuju puncak Semeru pun terpilih, dan ketiganya bera..
Rp49,680 Rp69,000
Gracia Walson adalah seorang Gadis menyedihkan. Sejak lahir, ia memiliki kelainan jantung yang mebuatnya tidak bisa bersosialisasi. Ia tidak bisa mera..
Rp74,160 Rp103,000
Periode Pre Order Tanggal 01 Agustus - 10 Agustus 2022Buku Bonus Kartu Karakter Limited Edition (Random) SELAMA PERSEDIAAN MASIH ADA.Buku akan te..
Rp28,800 Rp40,000
Electrolux Washing Stand PN333Electrolux PN333 adalah kaki atau stand yang dirancang untuk mesin cuci electrolux, dapat digunakan untuk mesin cuci ele..
Rp400,000
Elon Musk, pria di balik Tesla, PayPal, dan SpaceX, adalah seorang Wavemaker sejati. Musk mengukuhkan dirinya sebagai pemimpin bisnis paling berpengar..
Rp36,000 Rp50,000
Setelah kecelakaan, Dante berusaha menyembuhkan diri selama tiga tahun di Jepang. Kini, ia sudah bisa beraktivitas dengan baik walau belum bisa berjal..
Rp57,600 Rp80,000
28 review(s)
Dongeng binatang yang menarik dan mendidik untuk anak-anak. Dengan pesan moral yang terkandung didalam ceritanya. Mengajarkan untuk berbuat kebaikan, ..
Rp90,000 Rp125,000
noneFormat : Soft CoverISBN &nbs..
Rp50,400 Rp70,000
Pertama kalinya dalam hidup, Tsumugi berbohong pada temannya. Untuk menghibur Tsumugi yang terpuruk, Inuzuka dan Kotori mencoba memasak masakan mister..
Rp18,000 Rp25,000
Kalau kamu ingin selangkah lebih maju dalam dunia digital sekarang ini, kamu perlu memahami komputer. Dari bahasa pemrogaman sampai koordinat, buku in..
Rp29,160 Rp40,500
Tak ada bentuk aktivitas mental yang perwujudannya begitu universal yang menyamai apa yang kita sebut Kehendak. Dan demikian pula tak ada yang secara ..
Rp42,480 Rp59,000











